Texas Hold’em Bonus Poker menjadi variasi permainan yang sangat di cintai karena menarik dan sangat menguntungkan. Kenapa menarik? Menurut saya permainan ini menjadi menarik karena di kembangkan dengan bumbu pengalaman poker tradisional.
Dengan peluang bonus dan opsi pemasangan yang lebih luas, permainan ini tentunya sangat memberikan pengalaman tak terlupakan dengan temanya yang sangat dinamis. Saya ingat ketika saya pertama kali mengikuti permainan ini, tentunya saya juga ragu loh! Tapiii setelah mencoba permainan ini, saya tiba-tiba merasa terpikat karena fitur bonus yang membuat setiap tangan menjadi lebih menarik!
Selain itu, permainan ini telah mendapatkan popularitasnya yang sangat besar loh! Mengapa yak? Karena Evolution telah menawarkan teknologi live streaming yang berkualitas, interaksi realistis serta antarmuka yang akan bersifat mobile friendly. Ini tentunya akan memberikan pengalaman kasino langsung meskipun di dalam kenyamanan kasur kalian saja!
Aturan Bermain Texas Hold’em Bonus Poker
Nah, jadi untuk keseruan permainan ini, kamu di haruskan untuk membuat kombinasi 5 poker terbaik dengan 2 kartu pribadi dan 5 kartu yang bersifat grup. Tujuannya yaitu kamu di haruskan mengalahkan poin kepemilikan bandar! Akan tetapi mode permainan ini lebih di mainkan melawan rumah sendiri daripada pemain lain.
Untuk bermain, kamu di haruskan untuk melakukan pemasangan Ante, kamu juga bisa memilih jenis pemasangan bonus. Baik pemain dan bandar, keduanya akan mendapatkan dua kartu pribadi. Setelah pembagian kartu tersebut, kamu dapat memilih Fold (Menyerah) atau menggandakan pemasangan sehingga menjadi 2x.
Setelah itu, banker akan meluncurkan 3 kartu flop dan pemain akan mendapatkan opsi untuk bermain1x (1x ante) atau tidak melakukan pemasangan. Selanjutnya, bandar akan luncurkan kartu Turn dan pemain akan di berikan opsi kembali yakni bermain1x (1x ante) atau periksa (tidak ada pemasangan).
Setelah di sekian banyaknya opsi yang di berikan, bandar akan meluncurkan kartu terakhir yang biasa di kenal sebagai river. Lalu bandar akan membuka kartu yang di milikinya dan hasil akhir akan segera di tentukan.
Pemasangan Sampingan Texas Hold’em Eksklusif Bonus Poker
Pemasangan bonus menjadi pemasangan optional yang dapat di pasang setelah melakukan pemasangan ante. Pemain hanya perlu meletakkan uang dalam papan pemasangan bonus dan babak permainan ini hanya akan di evaluasi berdasarkan kartu awal pemain dan bandar sesuai dengan tabel pembayaran bonus sebagai berikut.
Kartu | Pembayaran |
---|---|
A-A Pemain & Bandar | 1000 : 1 |
A-A Hanya Pemain | 30 : 1 |
A-K Cocok | 25 : 1 |
A-Q atau A-J Cocok | 20 : 1 |
A-K Tidak Cocok | 15 : 1 |
K-K, Q-Q atau J-J | 10 : 1 |
A-Q arau A-J Tidak Cocok | 5 : 1 |
10-10 hingga 2-2 Pasang | 3 : 1 |
Kombinasi Pemenang Ante
Nilai kartu permainan akan di urut turun: AS (Tinggi atau rendah), King, Queen, Jack, 10, 9, 8 hingga 2 menjadi nilai paling rendah. Berikut beberapa kombinasi yang akan menentukan kemenangan anda dalam pemasangan Ante
Royal Flush | kartu As, King, Queen, Jack dan 10 dalam lambang sejenis |
Straight Flush | Nilai kartu berurutan dengan lambang yang sejenis |
Empat Sejenis | Kombinasi 4 kartu yang memiliki nilai yang sejenis |
Full House | Kombinasi yang menjadi 2 kelompok kartu antara lain triple cocok dan double cocok |
Flush | kartu dengan lambang yang sejenis |
Straight | kartu dengan nilai yang berurutan |
Kartu Pegangan 3 Sejenis | 3 kartu dengan nilaisejenis |
Dua Pasang | 2 kelompok kartu dengan nilai yang sejenis |
Sepasang | 2 Kartu dengan nilai yang sejenis |
Kartu Tinggi | Di tentukan dari nilai tertinggi |
Kesimpulan
Texas Hold’em Bonus Poker di Evolution Casino adalah permainan yang seru dan sangat menguntungkan. Dengan memahami dasar-dasar permainan yang telah saya berikan, memanfaatkan teknologi canggih Evolution Casino, dan menerapkan strategi yang tepat, kalian bisa menikmati permainan ini dengan penuh percaya diri.
Baca Juga :
Lightning Dice Evolution Casino: Pengenalan Aturan Dadu Petir!
tunggu apa lagi? Daftar sekarang di Evolution Casino, pilih permainan Texas Hold’em Bonus Poker, dan mulailah petualangan kalian. Kalian bisa mengikuti permainan ini dengan akses Istanagaming yang mampu memberikan kemudahan dan promo tanpa batas. Demikian artikel ini, semoga pembahasan kita kali ini dapat memberikan wawasan dan cuan!